Jam tangan
Engkau berguna
Untuk melihat waktu
Di pagi, siang, sore dan malam
Jam tangan
Engkau dapat dibawa
Dimana kami berada
Jam tangan
Engkau berbaterai kecil
Membuatmu berjalan sesuai waktu
Jam tangan
Engkau di tangan
Kanan ataupun kiri
Jam tangan
Tanpa engkau
Kami semua tak tahu
Tentang pagi, siang, sore dan malam
by ibrahim
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
bookmark
Entry Popular
-
A. PENGERTIAN KEGELISAHAN Kegelisahan berasal dari kata gelisah, yang berarti tidak tenteram hatinya, selalu merasa khawatir, tidak tena...
-
Pasti teman- teman sudah tahu BlackBerry ? Apakah teman- teman sudah pada punya BlackBerry ? Apakah ...
-
Mekanisme eksekusi Tahab pemrosesan ada 2 tahab, yaitu a. Fetch (Proses Membaca instruksi dari memori) b. Execute(Prosesor meng...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar